Walikota Banjarbaru Bersama Dandim 1006/Banjar " Lepas Ribuan Peserta Gowes Kemerdekaan 

Walikota Banjarbaru Bersama Dandim 1006/Banjar " Lepas Ribuan Peserta Gowes Kemerdekaan 
Walikota Banjarbaru Bersama Dandim 1006/Banjar " Lepas Ribuan Peserta Gowes Kemerdekaan 

BANJARBARU - Walikota Banjarbaru Aditya Mufti Arifin Bersama Dandim 1006/Bjr Letkol Kav Zulkifer Sembiring, dan segenap Forkopimda melepas Ribuan Peserta Gowes Kemerdekaan dilapangan Murjani Kantor Walikota Banjarbaru. Minggu Pagi ( 20/8/23)

 Dalam rangka menyambut dan memeriahkan hari kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-78

Semarak Gowes Kemerdekaan dihadiri berbagai Goweser dengan memakai atribut merah putih , hiasan serta seni hias sepeda 

Walikota Banjarbaru Aditya Mufti Arifin sangat mengapresiasi dan bangga kepada masyarakat Kota Banjarbaru hingga sekarang masih semangat mengahdiri kegiatan ini.

Saya ucapkan terimakasih kepada seluruh panitia, sponsor yang sudah menyelenggarakan dan mendukung kegiatan gowes ini.

Melalui gowes ini semoga sinergitas antara pemerintah Kota Banjarbaru dengan masyarakat bisa terjalin dengan baik dan membangkitkan semangat kita dalam membangun Kota Banjarbaru, sehingga bisa terwujud Banjarbaru yang Juara. " Ujar Aditya"


Sementara itu Hadir dalam acara tersebut Dandim 1006/Bjr Letkol Zulkifer Sembiring menyambut sangat gembira, ribuan peserta gowes hadir untuk Bersama - sama menyambut memeriahkan Hari Kemerdekaan RI Ke 78.

Momentum seperti inilah yang kita harapkan bersama untuk menjalin silaturahmi masyarakat Banjarbaru.

Dukungan kerjasama dan harapan menjadi harapan kita semua untuk membangkitkan semangat kebersamaan membangun menuju kota  Banjarbaru Juara Semakin dicintai Rakyat 

Dalam kegiatan Gowes Kemerdekaan juga membagikan berbagai macam doorprize dan hadiah diantaranya peserta Gowes Keluarga Kodim 1006/Bjr mendapatkan sebuah Sepeda Listrik dari Walikota Banjarbaru.(PENDIM1006).

banjarbaru
Maskuri

Maskuri

Artikel Sebelumnya

Paskibraka Kota Banjarbaru Resmi Dikukuhkan...

Artikel Berikutnya

Stand Alusista TNI Banyak Dikunjungi Warga...

Berita terkait

Rekomendasi berita

Nagari TV, TVnya Nagari!
Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Doa Bersama Jelang HUT Koopsudnas
Polisi Buka Posko Pelayanan untuk Warga Korban Kebakaran di Kemayoran
Dittipidsiber Tangkap Pelaku Deepfake Presiden Prabowo dan Pejabat Negara Lainnya
Lanud Sultan Hasanuddin Dukung  Jungar Prajurit Wing Komando II Kopasgat

Tags